Kebayoran Lama – Polisi
himbau pengemudi Ojek Online yang sedang berkumpul dibawah Jembatan laying Kebayoran
lama , Selasa ( 22/11/2016 ) siang
Kepada Pengemudi Ojek
Kapospol Ipda Sumarno yang sedang patroli Jalan kaki memberikan himbauan agar
waspada segala bentuk kejahatan kusunya penipuan dan perampasan kendaraan roda
dua yang juga bisa menimpa ojek Online maupun pangkalan , dan dalam berkendara
juga dihimbau untuk mematuhi aturan lalulintas jangan lawan arus utamakan
keselamatan serta gunakan Helm Standar saat berkendara baik pengemudi maupun
penumpangnya , serta jangan lupa saat keluar rumah dengan membawa kendaraan
STNK, SIM harus dibawa.
Jangan mudah dihasut
dan diprovokasi baik langsung maupun lewat medsos silakan jaga hubungan yang baik
dengan Opang ( ojek pangkalan ) dan tetap menjaga keamanan ,informasikan
kepaada pihak kepolisian apabila melihat menemukan hal hal yang menimbulkan
gangguan kamtibmas tutur Ipda Sumarno didepan Ojek Online yang sedang kumpul. (
humas )
No comments:
Post a Comment