Wednesday, October 10, 2018

Wujud Kepedulian, Bhabinkamtibmas Grogol Utara Jenguk Warganya yang Sakit


Kebayoran Lama -  Guna selalu mendekatkan diri kepada warganya tidak hanya dalam suasana suka, tetapi di saat warganya sedang menerima cobaan seperti sakit, Bhabinkamtibmas Kelurahan Grogol Utara Polsek Kebayoran Lama Polres Metro Jakarta Selatan Aiptu Kasim Utan jenguk  warganya yang sekaligus ketua Rt bertempat di Rumah sakit umum Bhakti Mulya Selasa(09/10/2018 ) Jam : 20.30 Wib

Adapun warganya yang sakit dan dirawat di rumah sakit  yang juga menjadi ketua Rt 06/16 Bpk Faesal  ,saat Bhabinkamtibmas  mendengar hal tersebut Aiptu Kasim  langsung menjenguk warganya tersebut.

Sementara itu Aiptu Kasim mengatakan menjeguk warganya yang sakit merupakan salah satu bentuk kepedulian terhadap warga binaannya, kegiatan ini juga dilakukannya untuk menjalin silaturahmi dan terjalin komunikasi dengan baik
Diharapkan dengan kedatangan Bhabinkamtibmas tersebut menambah semangat warga masyarakat yang sakit untuk segera sembuh. ungkapnya.

“Semoga bapak lekas sembuh dan segera beraktifitas kembali seperti semula amiin”

No comments:

Post a Comment